peringatan-hari-kesatuan-gerak-pkk-ke-53-tingkat-kabupaten-bandung-tahun-2025

Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK ke-53 Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2025

 12 November 2025 |   Administrator

Sampurasun Wargi Pasirjambu

21 Oktober 2025, Peringatan Hari Kesatuan Gerak PKK ke-53
Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2025

Ibu Camat Pasirjambu bersama TP PKK Kecamatan Pasirjambu dan TP PKK Desa se-Kecamatan Pasirjambu turut menghadiri Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 Tingkat Kabupaten Bandung Tahun 2025.

Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat semangat gerakan PKK sebagai mitra pemerintah dalam mewujudkan keluarga yang berdaya, sejahtera, dan berkarakter.

Melalui tema tahun ini, "Bergerak Bersama PKK, Mewujudkan Asta Cita Menuju Indonesia Emas". TP PKK Kecamatan Pasirjambu siap terus berkolaborasi, berinovasi, dan menginspirasi dalam setiap program pemberdayaan masyarakat.

KABUPATEN BANDUNG!!!
BEDAS!! BEDAS!! BEDAS!! LEBIH BEDAS!

Pasirjambu Maju Bersatu Padu


    Tidak ada komentar...

Sinergi Program

SIKEMA

Kirim Keluhan

Lacak Keluhan Anda!

KELUHAN TERJAWAB

AGENDA KEGIATAN


  • Event tidak tersedia.

Media Sosial

PENGUNJUNG